Berkunjung di Lokasi TMMD Kodim Blora, Ini Pesan Danrem 073/Makutarama

    Berkunjung di Lokasi TMMD Kodim Blora, Ini Pesan Danrem 073/Makutarama
    Danrem 073/Makutarama Kolonel Inf Purnomosidi Meninjau ke lokasi TMMD di Desa Pengkoljagong, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora. Rabu, (11/05/2022). 

    BLORA - Usai resmi dibuka, TMMD Reguler ke 113 TA. 2022 Kodim 0721/Blora, Danrem 073/Makutarama Kolonel Inf Purnomosidi meninjau ke lokasi TMMD di Desa Pengkoljagong, Kecamatan Jati, Kabupaten Blora. Rabu, (11/05/2022). 

    Dengan mengendarai motor trail, Danrem bersama rombongan mengecek sasaran utama TMMD Reguler ke-113 yakni pembangunan tiga ruas jalan hutan sepanjang 7.800 M x L 2, 5 M dan Talud badan Jalan.

    ”Kunjungan ke lokasi TMMD Reguler ke-113 Kodim 0721/Blora ini untuk memastikan hasil pekerjaan pembangunan ruas jalan yang dilakukan, ” ungkapnya.

    Dalam kunjungannya di sasaran pembangunan ruas Jalan, Kolonel Inf Purnomosidi menyapa dan memberi semangat kepada Satgas TMMD dan warga Pengkoljagong yang sedang kerja.

    Di sela kunjungannya ia berpesan, ” Jaga Kekompakan dalam selesaikan program TMMD, tetap semangat, dan jaga kesehatan gunakan masker, ” pesannya.

    Editor           : JNI JIS Agung w

    Sumber        : Penrem 073

    SALATIGA JATENG TMMD REG
    Agung widodo

    Agung widodo

    Artikel Sebelumnya

    Jaga Stamina, Prajurit Korem 073/Makutarama...

    Artikel Berikutnya

    Tinju Lokasi TMMD, Ini Ungkap Dandim 0721...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bakamla RI Evaluasi Pelaksanaan Patroli “YUDHISTIRA -C”
    Kukuhkan Pataka Daksha Prasastya, Komitmen SSDM Polri Cetak SDM Unggul Wujudkan Indonesia Emas 2045
    Jelang Pelantikan Prabowo, Rakyat: Selamat Datang Presiden Baru, Harapan Baru, Indonesia Baru
    Pesan Babinsa Koramil 08/Karanganyar Saat Hadiri Pelantikan Sekdes dan Kadus di Desa Undaan Kidul

    Ikuti Kami